Pengertian Konsep Dasar Sistem Informasi

Assalam'mualaikum, kali ini saya akan membahas mengenai konsep dasar sistem informasi, biasanya pelajaran ini harus di pahami oleh seorang analis, nah kali ini di Link Pengetahuan akan memberikan pengetahuan yang mungkin dapat membantu anda, langsung saja simak definisi di bawah. 

Definisi
Sistem informasi adalah suatu sistem yang dibuat oleh manusia yang terdiri dari komponen-komponen dalam organisasi untuk mencapai suatu tujuan yanitu menyajikan informasi. Suatu sistem di dalam suatu oraganisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi, mendukung operasi, bersifat manajerial, dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan.

Manfaat Sistem Informasi
1.Memberi nilai tambah (Added Value), yaitu: nilai tambah secara struktural, organisasi atau perusahaan dapat memiliki nilai tambah secara cultural, dan terakhir adalah perubahan secara keseluruhan kearah yang lebih baik.

2.Memberikan competitive advantage, pelayanan dan keuntungan yang lebih baik.

3.Memberikan keunggulan kooperetif.

Pemakai Sistem Informasi
Anggota organisasi adalah pemakai informasi yang dihasilkan sistem tersebut termasuk manajer yang bertanggung jawab atas pengalokasian sumber daya untuk pengembangan dan pengoperasian perusahaan.
Komponen Sistem Informasi
Detail Komponen Sistem Informasi
a. Blok Masuk (Input Block)
b. Blok Model (Mode Block)
c. Blok Keluaran ( Output Block)
d. Blog Teknologi (Technology Block)
e. Blok Basis Data (Database Block)
f. Blok Kendali (Controls Block)

Hanya itu yang bisa saya tuliskan dalam artikel mengenai konsep dasar sistem informasi, semoga artikel ini dapat membantu anda. Terimakasih Sudah berkunjung di Link Pengetahuan.

Gratis Berlangganan Untuk Mendapatkan Info Artikel Terbaru

0 Response to "Pengertian Konsep Dasar Sistem Informasi"

Post a Comment